Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Opini · 28 Des 2017 21:55 WIB ·

Yosi Terkenal Tegas dan Gemar Memancing


 Yosi Terkenal Tegas dan Gemar Memancing Perbesar

KOTABUMI–Yosi Atmaja., S.H., adalah seorang pria yang terlahir dari keluarga sederhana. Dia dilahirkan di Desa Buminabung, Kecamatan Abung Barat, pada 10 November 1979 silam. Dia dikenal masyarakat dan bawahannya sebagai seorang kepala desa(kades) yang tegas, baik,cerdas dan berwibawa serta perduli terhadap kondisi masyarakat bawah.

Yosi memimpin Desa Buminabung Kecamatan Abung Barat Kabupaten Lampung Utara (Lampura) sejak tahun 2012 hingga saat ini. Saat itu dirinya resmi dilantik Bupati Lampura Hi. Zainal Abidin, M.M., pada 15 September 2012 di halaman kantor desa setempat.

Dirinya menggantikan Kades Buminabung, Fauzi., S.E., yang kini telah wafat. Diketahui Desa Buminabung memiliki luas area 1.580 Hektar, dengan jumlah penduduk sebanyak 3.712 jiwa dengan 793 Kepala Keluarga(KK) yang tersebar di 9 Dusun wilayah setempat.(cw7/rid)

Selengkapnya baca edisi cetak 29 Desember 2017

Artikel ini telah dibaca 48 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Dibantu Malah Jadi ‘Pekara’

26 Juli 2023 - 23:31 WIB

Dikejar Target

19 Mei 2023 - 08:31 WIB

PIlkades Bersumber Dari Dua Mata Anggaran

14 Maret 2023 - 20:30 WIB

Perlunya Pengawasan Pemuktahiran Data

13 Maret 2023 - 19:41 WIB

Pentingnya Pendampingan Anak Korban Banjir

12 Maret 2023 - 17:20 WIB

Trending di Beranda