Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Headline · 7 Nov 2022 23:09 WIB ·

Kapolres Lampura dapat Penghargaan Presisi Award


 AKBP Kurniawan Ismail saat menerima penghargaan Presisi Award dari Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia(Lemkapi), Senin(7/11). Foto IST ------ Perbesar

AKBP Kurniawan Ismail saat menerima penghargaan Presisi Award dari Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia(Lemkapi), Senin(7/11). Foto IST ------

KOTABUMI – Kepala Kepolisian Resort(Kapolres) Lampung Utara (Lampura) AKBP Kurniawan Ismail, menerima penghargaan Presisi Award dari Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia(Lemkapi), Senin(7/11).

Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Direktur Eksekutif Lemkapi, Dr.Edi Saputra Hasibuan, Kepada Kapolres Lampura dengan disaksikan para pejabat utama Polres Lampura.

Pada kesempatan tersebut, Direktur Eksekutif Lemkapi Dr. Edi Saputra Hasibuan mengatakan kami datang kesini pada hari ini menyampaikan apresiasi, menyampaikan terimakasih kepada Kapolres Lampung Utara beserta seluruh jajarannya.

“ Kami tahu selama ini banyak sekali kinerja yang diapresiasi oleh masyarakat banyak yang memberikan apresiasi kepada Polres Lampung Utara termasuk misalnya kami melihat dalam dua bulan ini melihat Kapolres bersama seluruh jajaran juga hadir ke pelosok daerah-daerah termasuk juga ke gang-gang menggunakan motor termasuk juga Tekab 308 Presisi Polres Lampung Utara, kami juga tahuprestasinya selama ini banyak mengungkap kasus kejahatan dalam hal memberikan pelayanan, perlindungan kepada masyarakat,”katanya.

“ Apa yang telah dilakukan Polres Lampung Utara tentunya akan banyak mendapatkan apresiasi, atas dasar itulah kami datang kesini menyampaikan terimakasih kepada Kapolres beserta seluruh jajarannya karna sudah memberikan pelayanan kepada masyarakat, kami bangga apa yang telah di lakukannya telah mendapat apresiasi dari masyarakat,”ujarnya.

Dia mengharapkan kepada seluruh masyarakat teruslah dukung Polri, teruslah dukung Polda Lampung dan teruslah dukung Polres Lampung Utara didalam hal memberikan pelayanan dan peningkatan pelayanan kepada masyarakat, jika ada hal-hal misalnya perlu dukungan perlu bantuan sampaikan segera kepada Polres Lampura agar Polres bisa merespon cepat.

“Sampaikan apa saja misalnya gangguan Kamtibmas jangan ragu – ragu Insya Allah Polres Lampung Utara akan melakukan pelayanan yang cepat,”katanya.

Sesaat itu, Kapolres Lampura AKBP Kurniawan Ismail setelah menerima penghargaan, mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada Lemkapi yang telah memperhatikan kinerja Polres Lampung Utara selama ini. (rls/rid)

Artikel ini telah dibaca 62 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jurnalis Dairi Terima KTA PJS, Perkuat Solidaritas

24 November 2024 - 18:07 WIB

Perkuat Konsolidasi, Mahmud Serahkan SK DPD PJS Kaltim

23 November 2024 - 10:48 WIB

Pilkada, Pemkab Lampura Kerahkan 2130 Linmas

21 November 2024 - 15:05 WIB

Tingkatkan Kapasitas Panwascam dalam Pengawasan dan Penanganan Pelanggaran Pilkada, Bawaslu Lampura Gelar Raker Teknis

20 November 2024 - 18:23 WIB

Menuju Masa Tenang Pilkada, Ini Pesan Evicko Untuk Anggotanya

19 November 2024 - 11:43 WIB

Pleno PJS DKI Jakarta: Menjaga Marwah Jurnalistik

18 November 2024 - 13:18 WIB

Trending di Headline