Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Politik · 21 Nov 2017 21:52 WIB ·

Arah Koalisi PDIP-PD Semakin Jelas


 Arah Koalisi PDIP-PD Semakin Jelas Perbesar

KOTABUMI-Perjalanan Zainal-Yusrizal untuk tampil sebagai pasangan calon bupati dan wakil bupati Lampung Utara(Lampura) pada Pilkada 2018 mendatang, agaknya semakin mulus.

Selain akan diusung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan(PDIP) dan Partai Demokrat(PD), ketua DPC PDIP dan ketua DPC PD Lampura itu, juga akan diusung sejumlah parpol lainnya.

Seperti Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Hanura dan Partai Bulan Bintang (PBB). Bahkan DPP PBB telah menertbitkan Surat Keputusan (SK) nomor : SK.PP/087/Pilkada/2017 tertanggal 16 November 2017. Dimana dalam SK tersebut memberikan persetujuan kepada ?Zainal Abidin dan M. Yusrizal sebagai calon bupati dan wakil bupati Lampura. ” Komunikasi politik dengan partai lain terus kita lakukan. Insya Allah beberapa partai akan berkoalisi dengan kita untuk mengusung Zainal-Yusrizal,” jelas Wirta Jaya Putra, sekretaris DPC PDIP Lampura, selasa(21/11).(cw8/rid)

Selengkapnya baca edisi cetak 22 November 2017

Artikel ini telah dibaca 20 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bawaslu Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif di MAN 1 Lampura

11 Oktober 2023 - 22:53 WIB

Tiga Orang Penyalahguna Narkoba Diamankan Polisi

23 Agustus 2023 - 18:33 WIB

Polres Lampura Tanam Ribuan Pohon

23 Agustus 2023 - 18:28 WIB

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Keseruan Paretan Layang-Layang Bersama K7 KITE FIGHTER

9 Agustus 2023 - 22:51 WIB

PWI Lampura Audiensi dengan Kapolres Teddy, Ternyata ini yang Dibahas….

9 Agustus 2023 - 22:30 WIB

Trending di Birokrasi