Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Kriminal · 25 Nov 2019 21:45 WIB ·

Aris Satrio Resmi Gantikan Andry Gustami


 Foto : Ferdani
Caption : Waka Polres Lampura Kompol Zulkarnain, saat memimpin upacara sertijab Kasat Narkoba dari AKP Andri Gustami kepada IPTU Aris Satrio Sujadmiko, di Halaman Mapolres setempat Senin (25/11).
Perbesar

Foto : Ferdani Caption : Waka Polres Lampura Kompol Zulkarnain, saat memimpin upacara sertijab Kasat Narkoba dari AKP Andri Gustami kepada IPTU Aris Satrio Sujadmiko, di Halaman Mapolres setempat Senin (25/11).

KOTABUMI — Waka Polres Lampung Utara (Lampura) Kompol Zulkarnain mewakili Kapolres AKBP Budiman Sulaksono, memimpin upacara Serah Terima Jabatan(Sertijab) Kepala Satuan (Kasat) Narkoba Polres Lampura di Halaman Apel Mapolres Lampura, Senin (25/11).

Diketahui, sertijab Kasat Narkoba yang lama IPTU Andry Gustami mendapatkan promosi jabatan sebagai Kasat Reskrim Polres Tulangbawang Barat(TBB) dan jabatan Kasat Narkoba digantikan IPTU Aris Satrio Sujatmiko, yang sebelumnya sebagai Kapolsek Purbolinggo, Polres Lampung Timur(Lamtim).

Kompol Zulkarnain mengatakan, mutasi dalam organisasi merupakan hal yang wajar dan biasa. Mutasi dan rotasi dilakukan untuk mendukung pelaksanaan tugas-tugas di lingkungan kerja kepolisian demi kepentingan organisasi dan pembinaan karir.

”Mutasi adalah hal yang biasa sesuai dengan kebutuhan organisasi, dengan maksud untuk menambah pengalaman tugas dan mengembangkan diri serta penyegaraan yang harus dilakukan secata kontinyu,” ujarnya.(fer/rid)

Selengkapnya, baca edisi cetak 26 November 2019

Artikel ini telah dibaca 169 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

DPD Pro Jurnalismedia Siber Sumsel Meminta Polrestabes Palembang Turun Tangan Tangkap Pelaku Penusukan

7 Desember 2024 - 12:28 WIB

Tak Tinggal Diam, Kadisdik Langsung Sambangi Korban Pelecehan

23 April 2024 - 15:06 WIB

Tiga Bulan Masuk DPO Pelaku, Curat Diamankan Polisi

27 Maret 2024 - 15:48 WIB

PJS Sulsel Kecam Kekerasan Terhadap Wartawan di Takalar, Diduga Pelakunya Mafia Solar

13 Maret 2024 - 05:02 WIB

Kasus Penganiayaan Wartawan, Kapolres Labuhanbatu Akhirnya Minta Maaf

29 Februari 2024 - 16:23 WIB

Bendahara DPD PJS Sumut Samuel Tampubolon Diduga Dianiaya Kapolres Labuhanbatu

21 Februari 2024 - 12:36 WIB

Trending di Kriminal