Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Kriminal · 4 Jun 2020 10:44 WIB ·

Tekab 308 Polres Lampura, Ringkus Tersangka Curas


 Tekab 308 Polres Lampura, Ringkus Tersangka Curas Perbesar

KOTABUMI — JU (25) warga Dusun Tulung Udim, Desa Pungguklama, Kecamatan Abung Timur, Kabupaten Lampung Utara (Lampura) tersangka Pencurian Dengan Kekerasan (Curas) di bekuk Tim Khusus Anti Bandit (Tekab) 308 Satuan Reserse Kriminal (Sat-reskrim) Polres setempat, Rabu (3/6), sekira pukul 18.00 WIB.

Kapolres Lampura AKBP Bambang Yudho Martono, yang di wakili Kasat Reskrim AKP Mukhamad Hendrik Apriliyanto, menyampaikan bahwa peristiwa itu bermula pada saat korban  yang berinisial AP mengendarai sepeda motor, ditengah perjalanan korban bertemu dengan tersangka di SPBU H. Usuf Kelapa Tujuh Kotabumi pada Sabtu 18 April 2020 silam sekira pukul 17.00 WIB.

Kemudian tersangka mengajak korban ul kerumah tersangka yang terletak di Dusun Peraduan Waras, Kecamatan Abung Timur. Namun pada saat di perjalanan tepatnya di areal perkebunan sawit Dusun Peraduan waras, Tempat Kejadian Perkara (TKP), tersangka menyuruh korban untuk memberhentikan kendaraan yang sedang mereka tumpangi.

Tidak lama kemudian datang satu unit sepeda motor yabg berboncengan tiga, langsung berhenti dan menodong korban menggunakan Senjata Tajam (Sajam) jenis laduk.

“Tersangka yang berboncengan dengan korban langsung menendang korban hingga terjatuh kemudian tersangka langsung membawa kabur sepeda motor korban ke arah Dusun Peradauan Waras,” ujar Hendrik Kamis (4/6).

Dilanjutkannya lagi, dari hasil pemeriksaan dan penyelidikan, pada Rabu 3 Juni 2020 sekira pukul 18.00 WIB, tersangka JU berhasil ditangkap Tekab 308 Sat Reskrim Polres Lampura di Dusun Pala Gajah, Desa Suka Menanti, Kecamatan Bukit Kemuning.

“Untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya, tersangka kini telah diamankan ke Mapolres Lampura, dan dilakukan pemeriksaan serta pengembangan lebih lanjut, guna mempermudah penangkapan terhadap tersangka lainnya,” tutupnya. (fer/her)

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tak Tinggal Diam, Kadisdik Langsung Sambangi Korban Pelecehan

23 April 2024 - 15:06 WIB

Tiga Bulan Masuk DPO Pelaku, Curat Diamankan Polisi

27 Maret 2024 - 15:48 WIB

PJS Sulsel Kecam Kekerasan Terhadap Wartawan di Takalar, Diduga Pelakunya Mafia Solar

13 Maret 2024 - 05:02 WIB

Kasus Penganiayaan Wartawan, Kapolres Labuhanbatu Akhirnya Minta Maaf

29 Februari 2024 - 16:23 WIB

Bendahara DPD PJS Sumut Samuel Tampubolon Diduga Dianiaya Kapolres Labuhanbatu

21 Februari 2024 - 12:36 WIB

Ngaku Dibegal, Bikin LP Palsu, Warga Kalibalangan Diamankan Polisi

2 Januari 2024 - 11:26 WIB

Trending di Kriminal