Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Kriminal · 22 Feb 2021 21:05 WIB ·

Bawa Sabu, IA Terjaring Rajia Polisi


 Bawa Sabu, IA Terjaring Rajia Polisi Perbesar

KOTABUMI —Banyak kasus yang berhasil di ungkap oleh jajaran kepolisian Polres Lampung Utara (Lampura) dalam Operasi Cempaka Krakatau 2021 yang digelar sejak 15 Februari lalu.

Terakhir Kepolisian Polres Lampura, melalui Polsek Bukitkemuming, berhasil menjaring salah seorang pria, yang kedapatan membawa, Narkotika golongan satu jenis sabu-sabu, pada Minggu (21/2) sekira pukul 19.00 WIB.

Kapolres Lampura AKBP Bambang Yudho Martono, melalui Kapolsek Bukitkemuning, AKP Tatang Maulana, mengatakan pihaknya telah mengamankan seorang tersangka berinisial IA (26) warga Dusun Gunung Sari, RT I / RW III, Desa Gunung Labuhan, Kabupaten Way Kanan.

“IA terpaksa diamankan, karena saat operasi digelar, gerak-geriknya mencurigakan. Saat di geledah, didapati barang bukti (BB), 1 paket sabu didalam plastik klip bening, seberat 0.19 gram. BB itu di selipkan pelaku di saku kanan celananya” ujar Tatang
, Senin (22/1)

Masih kata Tatang, untuk Tempat Kejadian Perkara (TKP), terletak di Jalan lintas sumatera (Jalinsum) seputaran Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU), Desa Suka Menanti Kecamatan Bukitkemuning, Kabupaten Lampura.

“Kini pelaku berikut BB, sudah di amankan di Mapolsek. Pelaku juga kini tengah menjalani proses hukum. Pelaku akan kita jerat dengan Pasal 112, ayat (1) UU No 35/2009 tentang natkotika” pungkasnya. (fer/her)

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tak Tinggal Diam, Kadisdik Langsung Sambangi Korban Pelecehan

23 April 2024 - 15:06 WIB

Tiga Bulan Masuk DPO Pelaku, Curat Diamankan Polisi

27 Maret 2024 - 15:48 WIB

PJS Sulsel Kecam Kekerasan Terhadap Wartawan di Takalar, Diduga Pelakunya Mafia Solar

13 Maret 2024 - 05:02 WIB

Kasus Penganiayaan Wartawan, Kapolres Labuhanbatu Akhirnya Minta Maaf

29 Februari 2024 - 16:23 WIB

Bendahara DPD PJS Sumut Samuel Tampubolon Diduga Dianiaya Kapolres Labuhanbatu

21 Februari 2024 - 12:36 WIB

Ngaku Dibegal, Bikin LP Palsu, Warga Kalibalangan Diamankan Polisi

2 Januari 2024 - 11:26 WIB

Trending di Kriminal