Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Birokrasi · 28 Mar 2022 18:08 WIB ·

Pastikan Masyarakat Sudah Divaksinasi, Diskes Lakukan Lokmin


 caption : Kabid SDK Lampura Antoni Effendi didampingi Camat Abung Surakarta Apriadi saat memberikan pemaparan kepada peserta Lokmin, Senin(28/3).
Perbesar

caption : Kabid SDK Lampura Antoni Effendi didampingi Camat Abung Surakarta Apriadi saat memberikan pemaparan kepada peserta Lokmin, Senin(28/3).

KOTABUMI-Untuk memastikan pelaksanaan Vaksinasi di bawah berjalan dengan semestinya, Dinas Kesehatan melalui Bidang Sumber Daya Kesehatan(SDK) menggelar lokakarya Mini(Lokmin) lintas sektor.”Lokmin lintas sektor ini Dalam rangka koordinasi lintas sektor bidang kesehatan.

Karena ini masih dalam masa Pandemi Covid-19 kita tetap fokus pada pelaksanaan Vaksinasi dan Capaiannya,”ujar Plt. Kepala Dinas Kesehatan(Diskes) Lampura dr. Hj. Maya Natalia Manan melalui Kabid Sumber Daya Kesehatan Antoni Effendi, Senin(28/3).

Dikatakan Antoni, Lokmin sendiri Dilakukan untuk memastikan seluruh desa se-kecamatan Abung Surakarta sudah di vaksinasi dan mengidentifikasi akar masalah terhadap orang yang belum melakukan vaksin.

Karena sasaran Lokmin ini sendiri adalah Masyarakat luas.”Disini setiap Kepala Puskesmas memberikan pemaparan dan melaporkan Masyarakat yang sudah menjalankan Vaksinasi. Kemudian ada Dialog antar Masyarakat, guna mengetahui apa kendala di bawah, ada permasalahan atau tidak saat melakukan Vaksinasi. Disini kita cari akar permasalahannya, dan Alhmdulillah rata-rata pelaksanaan Vaksin sudah tercapai,”papar Antoni didampingi para Kasinya.

Dirinya kembali menghimbau kepada seluruh Masyarakat yang belum menjalankan Vaksinasi agar dapat mengikuti Vaksinasi baik Dosis I, II ataupun Boster.
Yang mana sesuai arahan Pimpinan setiap hari di setiap Desa harus ada pelaksanaan Vaksinsi.

Dengan begitu Masyarakat tidak perlu jauh-jauh lagi untuk pergi ke Fasilitas Kesehatan guna melakukan Vaksinasi.”Kita minta semua aktif, terutama tenaga Medis kita yang ada di Puskemas untuk mengajak Masyarakatnya agar mau melaksanakan Vaksinasi.
Berikan pengertian dan pemaparan yang baik, lakukan pendekatan. Karena kita tidak tau Kedepan kalau muncul Varian baru kita sudah di Vaksin,”pungkasnya.(ria)

Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bawaslu Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif di MAN 1 Lampura

11 Oktober 2023 - 22:53 WIB

Tiga Orang Penyalahguna Narkoba Diamankan Polisi

23 Agustus 2023 - 18:33 WIB

Polres Lampura Tanam Ribuan Pohon

23 Agustus 2023 - 18:28 WIB

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Keseruan Paretan Layang-Layang Bersama K7 KITE FIGHTER

9 Agustus 2023 - 22:51 WIB

PWI Lampura Audiensi dengan Kapolres Teddy, Ternyata ini yang Dibahas….

9 Agustus 2023 - 22:30 WIB

Trending di Birokrasi