Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Birokrasi · 17 Okt 2018 21:21 WIB ·

PBB Kotabumi Tengah Tembus 100 Persen


 PBB Kotabumi Tengah Tembus 100 Persen Perbesar

KOTABUMI — Kinerja Lurah Kotabumi Tengah, patut diacungi jempol, pasalnya dalam pertengahan bulan Oktober 2018 Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di kelurahan tersebut diketahui telah terbayar lunas dan mencapai target hingga 100 persen.

Saat dijumpai Radar Kotabumi di ruang kerjanya, Muhammad Toha selaku Lurah Kotabumi Tengah Kecamatan Kotabumi Kota Kabupaten Lampung Utara (Lampura) mengungkapkan, pencapain target atas pembayaran PBB tersebut, tidak lepas dari kerjasama yang cukup apik antara pihaknya dan masyarakat setempat.

Oleh karena itu, dirinya mengucapkan terimakasih kepada masyarakat atas kerjasamanya yang telah dibina selama ini, dan dirinya juga sangat mengapresiasi penuh atas kesadaran masyarakat, akan pentingnya pembayaran PBB tepat pada waktunya.”Tentu dengan adanya hal itu, secara pribadi dirinya cukup bangga terhadap masyarakatnya, karena hal itu dapat membuktikan bahwa masyarakatnya merupakan warga yang taat akan pajak,”ucapnya Rabu (17/10).(fer/rid)

Selengkapnya, baca edisi cetak 18 Oktober 2018

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bawaslu Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif di MAN 1 Lampura

11 Oktober 2023 - 22:53 WIB

Tiga Orang Penyalahguna Narkoba Diamankan Polisi

23 Agustus 2023 - 18:33 WIB

Polres Lampura Tanam Ribuan Pohon

23 Agustus 2023 - 18:28 WIB

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Keseruan Paretan Layang-Layang Bersama K7 KITE FIGHTER

9 Agustus 2023 - 22:51 WIB

PWI Lampura Audiensi dengan Kapolres Teddy, Ternyata ini yang Dibahas….

9 Agustus 2023 - 22:30 WIB

Trending di Birokrasi