Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Birokrasi · 3 Sep 2019 23:35 WIB ·

DK Tanjung Aman Dialokasikan Untuk Pemberdayaan dan Fisik


 DK Tanjung Aman Dialokasikan Untuk Pemberdayaan dan Fisik Perbesar

KOTABUMI – Memanfaatkan bantuan dana kelurahan(DK) yang diperoleh dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara(APBN) 2019, Kelurahan Tanjung Aman, Kecamatan Kotabumi Selatan, Kabupaten Lampung Utara(Lampura) lebih memprioritaskan beberapa kegiatan yang sifatnya fisik dan pemberdayaan. Demikian dikatakan Ahmad Taslim, Lurah Tanjung Aman kepada Radar Kotabumi, Selasa (3/8).

Dipilihnya kegiatan fisik dan pemberdayaan dalam pelaksanaan DK tersebut, setelah dilakukan musyawarah bersama dengan kelompok masyarakat(pokmas) kelurahan setempat.
Kegiatan yang sudah ditetapkan secara bersama-sama tersebut, menurut lurah, dinilai dari asas manfaat yang dirasakan langsung oleh masyarakat sekitar. Peruntukan bantuan DK itu sendiri dalam dua bentuk kegiatan, pemberdayaan 40 persen dan pembangunan fisik 60 persen.

” Untuk kegiatan yang sifatnya pemberdayaaan kita sudah laksanakan beberapa waktu lalu yakni sosialisasi bersama pihak BPBD terkait penanggulangan bencana, dan juga pemberdayaan masyarakat terkait sosialisasi tentang kesehatan dengan melibatkan instansi kesehatan serta masyarakat sekitar,” ujar Ahmad Taslim, Selasa (3/9).

Masih kata Taslim, selain dua kegiatan tersebut, pihaknya juga telah melaksanakan kegiatan pembangunan fisik berupa pos ronda sebanyak dua unit. Untuk selanjutnya, akan dilakukan pemasangan lampu jalan sekitar 100 unit tersebar di sejumlah titik yang dinilai perlu peneranangan.”Tujuan pemasangan lampu jalan, dan pembangunan pos ronda untuk meminimalisir hal-hal yang tidak di-inginkan, seperti aksi kejahatan,”terangnya.(cw9/rid)

Selengkapnya, baca edisi cetak 4 September 2019

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bawaslu Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif di MAN 1 Lampura

11 Oktober 2023 - 22:53 WIB

Tiga Orang Penyalahguna Narkoba Diamankan Polisi

23 Agustus 2023 - 18:33 WIB

Polres Lampura Tanam Ribuan Pohon

23 Agustus 2023 - 18:28 WIB

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Keseruan Paretan Layang-Layang Bersama K7 KITE FIGHTER

9 Agustus 2023 - 22:51 WIB

PWI Lampura Audiensi dengan Kapolres Teddy, Ternyata ini yang Dibahas….

9 Agustus 2023 - 22:30 WIB

Trending di Birokrasi