Menu

Mode Gelap
Wartawan AJNN Aceh Dilaporkan ke Polisi, Ini Sikap Tegas PJS Perhimpunan Jurnalis Siber Provinsi Lampung Resmi Dibentuk P3K Bakal Tak Diusulkan Lagi Pelajar SDN Handuyangratu Masih Belajar di Eks Balai Desa Disdikbud Persiapkan SDM Dalam Era Pembelajaran Digital

Birokrasi · 22 Des 2019 23:06 WIB ·

BPBD Warning Masyarakat Tak Buang Sampah di Sungai


 Foto IST
Caption : Kabid Pencegahan dan Kesiap Siagaan Mirza Sopian saat memberikan pemaparan tentang ke siap siagaan saat memasuki musim hujan.  Perbesar

Foto IST Caption : Kabid Pencegahan dan Kesiap Siagaan Mirza Sopian saat memberikan pemaparan tentang ke siap siagaan saat memasuki musim hujan.

KOTABUMI– Untuk mencegah terjadinya bencana banjir saat memasuki musim penghujan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Lampung Utara(Lampura) mewarning masyarakat untuk tidak membuang sampah sembarangan khususnya dialiran sungai.”Ini agar tidak terjadi banjir saat musim penghujan,”tegas Kabid Pencegahan dan Kesiap Siagaan Niswar, mewakili Kepala BPBD Lampura Karim SR, Minggu(22/12).

Dikatakan, berdasarkan hasil investigasi timnya, masih ditemukan masyarakat yang minim kesadaran dengan membuang sampah dialiran sungai.”Buang sampah dialiran sungai kan tidak boleh. Kalau terus dilakukan sungai akan tercemar, kemudian aliran air mempet lalu terjadi banjir, untuk itu kita minta masyarakat tidak membuang sampah sembarangan,”himbau Nizwar.

Warning larangan membuang sampah sendiri lanjutnya, tidak hanya dilakukan ketika ada kegiatan saja, namun pada setiap momen untuk menggugah kesadaran dan kewaspadaan masyarakat.”Kita juga sudah sampaikan, kalau sampai terjadi banjir maka masyarakat yang akan dirugikan. Belum lagi ancaman penyakit menular mulai dari diare, penyakit kulit dan lain sebagainya,”imbuhnya.(ria/rid)

Selengkapnya, baca edisi cetak 23 Desember 2019

 

Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bawaslu Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif di MAN 1 Lampura

11 Oktober 2023 - 22:53 WIB

Tiga Orang Penyalahguna Narkoba Diamankan Polisi

23 Agustus 2023 - 18:33 WIB

Polres Lampura Tanam Ribuan Pohon

23 Agustus 2023 - 18:28 WIB

IKA PMII Lampura Gelar Silaturahmi, Tebak Apa yang Dibahas ya???

11 Agustus 2023 - 00:11 WIB

Keseruan Paretan Layang-Layang Bersama K7 KITE FIGHTER

9 Agustus 2023 - 22:51 WIB

PWI Lampura Audiensi dengan Kapolres Teddy, Ternyata ini yang Dibahas….

9 Agustus 2023 - 22:30 WIB

Trending di Birokrasi